Highlight:
Detail:
Ketentuan standar DealKeren :
|
Juicy Classic Burger
Nothing beats the classic! Perumpamaan itu menjelaskan mengapa hal-hal bernuansa klasik dan vintage seperti fashion, gaya rambut dan musik tidak pernah henti dinikmati oleh orang-orang hingga saat ini. Begitu juga dengan kuliner klasik. Jika Dealovers ingin menikmati burger khas Western dengan rasa otentik yang klasik, kamu harus secepatnya beli deal hari ini.Carl’s Jr. menghadirkan menu baru Classic Burger yaitu burger dengan ukuran jumbo berdiameter 11.5 cm, yang terdiri dari Beef Patty yang fresh dan berkualitas tinggi dengan Classic Sauce dari Amerika, American Slice Cheese, daun selada yang segar, Crown Seeded dan Heel Seeded. Dijamin kamu tidak cukup hanya makan 1 saja.
Lucky you! Hari ini kamu bisa menikmati Carl’s Jr. Classic Junior dengan diskon 50% menjadi Rp 18.500 saja. Kamu jadi bisa menikmati lebih dari 1 Classic Burger dengan harga hemat.
Carl's Jr. Pertama kali hadir di California Selatan pada tahun 1941. Sampai hari ini telah lebih 1.200 Restaurant Carl's Jr. hadir di seluruh dunia.
Carl's Jr. memperkenalkan pelayanan Partial-Table Service dengan minuman Free-Flow dengan berbagai macam pilihan beverage. Carl's Jr. menyajikan produk hamburger dengan 100% murni daging sapi yang berkualitas tinggi, yang dipanggang sehingga menghasilkan daging yang juicy.
Semua produk dibuat berdasarkan orderan (Made Fresh – To Order), di mana produk pendukung yang digunakan adalah produk-produk berkualitas tinggi, sehingga burger yang disajikan adalah burger dengan cita rasa yang menarik, yang membuat setiap orang yang menyantapnya akan sulit untuk melupakan rasa yang luar biasa tersebut.
0 komentar:
Posting Komentar